Laporan Kegiatan di wilayah Kecamatan Padangan pada :
Hari : Senin
Tanggal : 21 Juli 2025
Pukul : 09.00.Wib s/d Selesai
Tempat : Desa Tebon
Acara : Musyawarah Desa Khusus Penetapan Data Kemiskinan Daerah DAMISDA Semester 1 Tahun 2025
Hadir dalam Kegiatan :
- Sekrestaris Camat
- Perangkat Desa Tebon
- Rw/Rt
- BPD Desa Tebon
- Babinsa Tebon
- Babinkamtibmas Tebo
- Anggota Sat Pol PP Padangan